--> Pengertian Pendapatan Nominal dan Riil | Blog ILPeEkom

Tuesday, August 9, 2016

Pengertian Pendapatan Nominal dan Riil

| Tuesday, August 9, 2016
Dalam postingan kali ini saya ingin membahas tentang Pengertian Pendapatan Nominal dan Riil, pembahas ini lanjutan mata kuliah Ekonomi makro yang saya dapatkan waktu semester II.
Sebelum saya menjelasakan cara menghitungnya, saya sedikit akan menjelaskan tentang.
1. Pengertian Pendapatan Nominal dan Riil
Pendapatan Nominal adalah pendapatan yang dihitung dengan harga yang berlaku.

Pendapatan Riil adalah pendapatan yang dihitung dengan harga konstan (mendasarkan pada harga tahun tertentu yang dijadikan tahun dasar)

2. manfaat perhitungan pendapatan nasional antara lain :
a)      Mengetahui struktur perekonomian suatu negara.
b)      Mengetahui perkembangan perekonomian suatu daerah atau negara.
c)      Mengetahui tingkat kemakmuran suatu negara.
d)     Dapat digunakan sebagai landasan keputusan ekonomi.

3. Berikut ini rumus – rumus dalam menghitung pendapatan nasional

4. Contoh soal gambar dibawah ini
Gambar soal 2.1
            a) Dari gambar 2.1 hitunglah Pendapatan Nominal, Riil, dan Inflasinya
            Jawaban
-          Pendapatan Nominal
            2000 ---  (1000 x 200) + (2000 x 500) = 1.200.000
            2005 ---  (2000 x 250) + (4000 x 600) = 2.900.000
            2006 ---  (2500 x 300) + (500 x 700) = 4.250.000
-          Pendapatan Riil
(1000 x 200) + (2000 x 500) = 1.200.000
(1000 x 250) + (2000 x 600) = 1.450.000
(1000 x 300) + (2000 x 700) = 1.700.000
-          Inflasi


Sekian postingan dari saya ini, semoga bisa bermanfaat bagi kalian yang berkunjung di blog sederhana dari saya ini, apabila ada kesalahan dalam menulis saya selaku penulis mohon maaf yang sebesarnya.

Related Posts

3 comments:

  1. Bisa tolong dijelaskan secara rinci gak?
    Knpa cara menghitung pendapatannya seperti itu

    ReplyDelete
    Replies
    1. Pahami lagi penjelasannya kak. Cukup jelas kok😋😋

      Delete
    2. jelas dari mana? kalau orang seperti saya yang baru belajar ekonomi gini gatau itu istilah istilah begituan

      Delete